MEMBLOKIR IP MENGGUNAKAN
MIKROTIK
Hai....Disini saya akan memberi tahu cara memblokir ip menggunakan mikrotik ^_^ selamat mencoba...
Langkah-langkah :
1. Sambungkan Mikrotik dengan komputer anda
2. Disini saya menggunakan client debian yang nanti mau di blokir ipnya
3. Pastikan Debian sudah mendapatkan ip dari mikrotik, jika belum bisa melihat cara konfigurasi dhcp server disini
4. Sebelum itu cobalah dulu ping www.google.com dan pastikan bisa
5. Buka winbox lalu buka IP - FIREWALL - FILTER RULES
6. Klik icon "+"
7. Pada tab General
Chain : Forward
Src. Address : 192.168.102.252 (Ip yang mau diblokir)
Pada tab Action
Action : Drop
lalu klik Apply & Ok
8. Jika sudah maka akan seperti ini
9. lalu cobalah ping www.google.com, jika tidak bisa maka konfigurasi untuk memblokir ip sudah berhasil dilakukan
TERIMA KASIH
Komentar
Posting Komentar